apa jadinya kalo salah satu tombol di keyboard komputer/ laptop mu mendadak secara misterius ngak berfungsi ? padahal ada ketikan atau apalah yang membutuhkan bantuan tombol keyboard? Saat browsing saya nemu gambar yang bagus dan ingin saya edit-edit dikit supaya tambah keren. Maka Saya tekan tombol print screen untuk kemudian saya paste-kan di program Paint. Setelah saya tekan CTRL + V (Paste) di program paint ternya tidak bisa. Saya ulang lagi, tetep tidak bisa juga...
Kemudian saya cari tau,
sebenarnya yang bermasalah ini perintah paste nya atau tombol print screen nya? kemudian saya coba lagi, kali ini saya copy objek lain (teks) dengan perintah copy (CTRL+C) bukan dengan menekan
tombol print screen kemudian saya paste kan. Ternyata bisa ! berarti fungsi
paste tidak masalah dan tombol print screen lah yang bermasalah. Maka saya mengambil
program aplikasi darurat di accessories yaitu keyboard digital
Gambar : Keyboar digital di ambil dari accessories
Nah, alat ini bisa di pake pas darurat semisal ada satu tombol di keyboard yang iseng ngak berfungsi.
*sebuah pertanyaan *
apakah bisa alat ini di gunakan untuk ngetik skripsi ?
*sebuah jawaban*
Bisa ! (syarat dan ketentuan berlaku bila sakit berlanjut hubungi dokter)
alat ini dapat digunakan jika:
1. salah satu tombol di keyboar tidak berfungsi (baik akibat rusaknya hardware maupun driver keyboard nya [software])
2. bisa juga di gunakan untuk sisitem keamanan saat login di sebuah situs (e-banking dll)
alat ini biasanya bisa mengelabui program mata-mata yang di pasang di suatu komputer (dalam kebanyakan kasus terjadi di warnet)
Caranya :
klik start --> all programs -> Accessories -> cari yang ada tulisan “input panel”.
*sebuah pertanyaan *
apakah bisa alat ini di gunakan untuk ngetik skripsi ?
*sebuah jawaban*
Bisa ! (syarat dan ketentuan berlaku bila sakit berlanjut hubungi dokter)
alat ini dapat digunakan jika:
1. salah satu tombol di keyboar tidak berfungsi (baik akibat rusaknya hardware maupun driver keyboard nya [software])
2. bisa juga di gunakan untuk sisitem keamanan saat login di sebuah situs (e-banking dll)
alat ini biasanya bisa mengelabui program mata-mata yang di pasang di suatu komputer (dalam kebanyakan kasus terjadi di warnet)
Caranya :
klik start --> all programs -> Accessories -> cari yang ada tulisan “input panel”.
jreng..!
0 komentar: